Jumat, 13 Januari 2012

PROPOSAL

Anjangsana Vihara dan Pemilihan Ketua Umum periode

2008-2009

(Inisiatif )

UNIT KEGIATAN MAHASISWA KEROHANIAN BUDDHA

UNIVERSITAS GUNADARMA

DEPOK

2009







HALAMAN PERSETUJUAN


Nama Kegiatan : Anjangsana Vihara dan Pemilihan Ketua Umum periode 2008-2009

Jenis Kegiatan : Inisiatif

Tanggal Pengajuan Proposal : 3 Juli 2008

Tanggal Kegiatan : 18 Juli – 20 Juli 2008

Penyelenggara / Partisipan : Unit Kegiatan Rohani Buddha Universitas Gunadarma

Ketua Panitia : Kristiandy K.

Dana Yang Disetujui : …………………………………………….



Pembantu Rektor III

Bidang Kemahasiswaan

Irwan

(Irwan Bastian, SKom., MMSI)





I. PENDAHULUAN

Dalam perkembangan jaman yang modern, membuat masyarakat sekarang ini kurang moral,masyarakat kita juga kurang disiplin dalam masalah waktu. Ini disebabkan karena kurang pengetahuan bagaimana cara memimpin diri sendiri dalam kehidupan sehari-hari maupun dalam Berorganisasi. Semua hal itu terdapat dalam masyarakat secara keseluruhan termasuk dalam keanggotaan UKM Rohani Buddhis Universitas Gunadarma (PMBG).

Dengan maksud untuk memupuk kesadaran dan kepribadian mahasiswa/I Buddha Universitas Gunadarma dalam kehidupan sehari-hari dan keorganisasian berdasarkan ajaran Budha Dharma, maka UKM Rohani Buddha Universitas Gunadarma(PMBG) ingin mengadakan kegiatan Anjangsana Vihara sekaligus Pemilihan Ketua periode 2008-2009.

II. TUJUAN KEGIATAN

Tujuan diadakannya kegiatan ini antara lain :

1. Penghayatan terhadap Dharma.

2. Melatih meditasi untuk meningkatkan kesadaraan dharma.

3. Mempererat tali persaudaraan.

4. Pemilihan Ketua Umum periode 2008-2009

5. Mempertebal mental dan moral

III. NAMA KEGIATAN

Kegiatan ini diberi nama :

Anjangsana Vihara dan Ppemilihan Ketua Umum periode 2008-2009.

IV. BENTUK KEGIATAN

Bentuk kegiatan ini berupa:

a) Kunjungan ke Vihara

b) Meditasi

c) Diskusi dharma dan organisasi

d) Pemilihan Ketua Umum

e) Olah raga bersama

V. WAKTU, DURASI KEGIATAN DAN TEMPAT PENYELENGGARAAN

Hari / Tanggal : Jumat – Mingu /18 Juli – 20 Juli 2008

Tempat : Bumi Tri Dharma

Pacet – Cipanas, Jawa Barat

Pembicara : Felix Wiweka, Skom

VI. SUSUNAN PANITIA

Pelindung : Rektor Universitas Gunadarma

Prof. Dr. E.S Margianti, SE, MM.

Pembina : Pembantu Rektor III Bidang Kemahasiswaan

Bpk. Irwan Bastian, SKom., MMS

Penanggung Jawab : Virya Dharma 11205270

Ketua Panitia : Andrea Juniadi 50407098

Sekretaris : Caroline Anngelia 50408223

Bendahara : Eka 20205399

Koordinator Konsumsi : Marni Setia 10508129

Koordinator Acara : I. Alviyan.C 20207090

II. Charerik 20207229

III. Selpianah 21207521

IV. Joe 20207611

Koordinator Humas : I. Wiwin 50404781

II Susianty 11207066

Koordinator Dokumentasi : Satya.D 11408795

Koordinator Transportasi : I. Arya Manggala 10605019

II. Widya.W 50408863

VII. JADWAL KERJA PANITIA

Jadwal Kerja Panitia Kegiatan Anjangsana Vihara pelatihan meditasi dan pemilihan Ketua Umum periode 2008-2009.

Kegiatan

2008


Juni

Juli

Agustus

1.Rapat Persiapan

1

2

3

4

1

2

3

4

5

1

2

3

4

5

Proposal















2. Pengajuan















Proposal















3. Rapat Laporan















Per-Koordinator















4.Publikasi dan















Pendaftaran















Peserta















5. Pelaksanaan















6. Rapat Evaluasi















7. Pembuatan LPJ















8. Penyampaian LPJ















VIII. PESERTA DAN UNDANGAN

a. Peserta

Peserta dalam kegiatan ini adalah mahasiswa/i Buddhis Universitas Gunadarma. Jumlah yang diharapkan adalah 35 orang (30 Peserta dan 5 Tamu Undangan). Adapun anggota UKM Rohani Buddha Universitas Gunadarma (PMBG) yang terdaftar sebanyak 73.

b. Undangan

1. Bapak Irwan Bastian, SKom, MMSI.

2. Ibu Marliza Ganefi, SKom, MMSI.

3. Maha Pandita Marga Singih.

4. Bapak Syahrudin.

5. Felix Wiweka, SKom.

IX. AGENDA KEGIATAN

Hari I, Jumat 18 Juli 2008:

08.00 – 09.00: Tiba di kampus J Kalimalang

09.00 – 13.00: Perjalanan

13.00 – 14.00: Tiba di Bumi Tri Dharma (Istirahat+makan siang)

15.00–16.00: Anjangsana ke Vihara Arya Mulawarman dan Bodhicita

16.00 – 16.30: Pembagian Kelompok dan kamar

16.30 – 18.00: Mandi dan makan malam

1. Pembagian kamar

2. Mandi

3. Makan malam

18.00 – 19.00: Kebaktian

19.00 – 21.00: Pembahasan Program Kerja

21.00 – 21.30: Coffee Break

21.30 – 22.30: Games I

22.30 : Tidur

Hari II, Sabtu 19 Juli 2008:

06.00 : Bangun

06.00 – 07.00: Mandi, Sarapan

07.00 – 12.00: Berangkat ke Cibodas

12.00 – 14.00: Kembali ke Bumi Tridharma

1. Makan siang

2. Istirahat

14.00 – 16.00: Meditasi

16.00 – 17.00: Games II

17.00 – 18.30: Mandi, Makan malam

18.30 – 21.00: Pemilihan ketua PMBG periode 2008-2009

21.00 – 22.00: Coffee Break

22.00 – 24.00: Api Unggun

24.00 – : Tidur

Hari III, Minggu 20 Juli 2008:

06.00 : Bangun

06.00 – 08.00 : Mandi, sarapan

08.00 – 09.00 : Kebaktian

09.00 – 10.00 : Penbagian hadiah

10.00 – 11.00 : Persiapan pulang

11.00 : Pulang

X. ANGGARAN DAN SUMBER DANA

a. Usulan Anggaran Kegiatan

No

Komponen Biaya

Sub Komponen Dan Uraian

Perkiraan Biaya

(Rp)

1.

Kesekretariatan

Print+ Jilid Proposal

7.500,-

2.

Konsumsi

Catering

35 Orang @ 6 Kali Makan x

Rp.10.000

35 Orang @ 2 Kali Snack x Rp. 2.000

2.100.000,-

140.000,-

3.

Acara

Hadiah @ 7 x Rp. 7.500

52.500,-

Dana untuk pembicara

200.000,-

4.

Humas

Print 2 lembar x Rp. 300 ( Brosur dan Poster )

600,-

Fotocopy 50 lembar x Rp. 80

4.000,-

Biaya telepon

200.000,-

5.

Dokumentasi

Cuci cetak film @4 x Rp. 2.500

10.000,-

6.

Perlengkapan

Perlengkapan Puja untuk kebaktian

100.000,-

Aqua Galon ( 6 Aqua + uang jaminan ) x Rp.10.000

60.000,-

7.

Transportasi dan Akomodasi

Bus Marinir

2.200.000,-

Sewa Kamar ( 3 x Rp. 400.000 )

1.200.000,-

Tiket masuk kebun Raya Cibodas 35 Orang x 8000

280.000,-





TOTAL 6.554.600,-

b. Sumber Dana

No

Sumber Dana

Bentuk

Ekuivalensi

( Rp )

1.

Peserta

Uang Tunai 35 Orang x Rp.80.000

2.800.000,-

2.

UKM Ronani Buddha Universitas Gunadarma ( PMBG )

Uang Tunai

500.000,-

TOTAL

3.300.000,-

Adapun kami kekurangan dana sebesar : Rp. 3.254.600,-

(Tiga Juta Dua Ratus Lima Puluh Empat Ribu Enam ratus Rupiah)

Besar harapan kami, Pihak Universitas Gunadarma dapat menutupi kekurangan dana dari kegiatan tersebut.

XI. PENUTUP

Kegiatan ini merupakan awal dari terbentuknya mental dan moral yang baru bagi para generasi muda khususnya di kalangan mahasiswa Buddhis Universitas Gunadarma. Dengan Pendalaman Dharma dan Keorganisasian ini diharapkan moral dan mental akan berkembang menjadi lebih baik lagi. Persaudaraan Mahasiswa Buddhis Gunadharma berharap kegiatan seperti ini dapat terus berlanjut, dan mendapat dukungan dari semua pihak serta partisipasi yang aktif.

Demikian Proposal ini dibuat, kami selaku Tim Pelaksana Kegiatan ini mengucapkan terima kasih kepada seluruh Pihak yang bersedia merelakan waktu, tenaga, maupun dananya dalam pelaksanaan kegiatan ini. Semoga seluruh mahluk senantiasa diberkati oleh Sang Yang Adi Budha dan para Bodisatwa Mahasatwa.

Sabbe Satha Bhavantu Sukhitatha……

Sadhu…..Sadhu…..Sadhu…..




Depok, 03 Juli 2008

Dengan hormat,

Ketua UKM Rohani Buddha

Arya

Arya Manggala